
Pengajian Bulanan Muhammadiyah dan Aisyiyah
1. Pimpinan Daerah Muhammmadiyah Bukittinggi
2. Pimpinan Daerah Aisyiyah Bukittinggi
3. PCM dan PCA di Lingkungan Daerah Bukittinggi
4. PRM dan PRA di Lingkungan Daerah Bukittinggi
5. Ortom di Lingkungan Daerah Bukittinggi
6. AUM di Lingkungan Daerah Bukittinggi
7. Tokoh-Tokoh dan Warga Persyarikatan Muhammadiyah
Assalamu’alaikum wr wb
Dengan hormat,
Do’a dan harapan kami semoga Bapak/Ibu dan Saudara dalam keadaan sehat wal’afiat dan sukses selalu menjalankan aktifitas sehari-hari. amin..
Dalam rangka Pengajian dan Halal bi Halal Pimpianan Daerah Muhammadiyah dan Aisyiyah Bukittinggi, maka bersama ini kami mengundang Bapak/Ibu/Sdr/i Warga Perserikatan Muhammadiyah untuk hadir, yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada :
Hari/tanggal : Ahad/2 Maret 2025
Tempat : Masjid Muhammadiyah Baitul Jalal Kota Bukittinggi
Jam : 08.30 Wib-Selesai
Penceramah : Buya.H. Zulhamdi Malin Mudo, Lc, MA ( Direktur MAK Koto Baru / Ulama ABS SBK Sumbar )
Tema : Menguak Tabir Sejarah Pergerakan Muhammadiyah Lahir di Jogyakarta besar di Sumatera Barat ( Dulu dan Kini ) Inspirasi Warga Muhammadiyah Daerah Bukittinggi Sumbar
Demikianlah surat undangan pengajian ini kami sampaikan atas perhatian Bapak/Ibu Dan Saudara kami ucapkan terimakasih.
Nasruminallah Wa Fathum Qarib,